Berita Tegal
Akhirnya, Batik Tegalan Resmi Jadi Pakaian Dinas ASN dan Non ASN di Kabupaten Tegal
Bupati Tegal Umi Azizah, resmi meluncurkan penggunaan produk lokal sebagai pakaian dinas ASN dan Non ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Tegal.
Penulis: Desta Leila Kartika | Editor: m zaenal arifin
Istimewa
Bupati Tegal Umi Azizah, saat memberi sambutan pada kegiatan peluncuran produk lokal sebagai pakaian dinas ASN dan Non ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Tegal, berlokasi di Lapangan Belakang Pemda, Kamis (21/9/2023).
Bisa juga memberikan pendampingan dan pembinaan kepada para pelaku usahanya untuk meningkatkan kualitas dan nilai jual produk.
Seperti diikutkan kursus penggunaan bahan-bahan alami untuk pewarnaan produk fashion yang ramah lingkungan, untuk mendukung fashion seperti yang dilakukan Bank Indonesia (BI) Tegal.
"Dengan dikenakannya pakaian dinas dari produk lokal ini, maka sesungguhnya bapak, ibu juga sedang mengenalkan, mempromosikan produk UMKM ke masyarakat luas, terlebih saat bapak, ibu melaksanakan dinas luar kota. Maka, pemahaman akan produk yang dikenakan akan banyak membantu menarik minat orang-orang membeli produk seperti yang bapak, ibu pakai," tandas Bupati Umi. (*)
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.