Berita Regional

Wartawan Tewas dengan 17 Luka Tusukan, Sebelumnya Menulis Jalan Rusak dan Bertemu Wakil Bupati

Wartawan Tewas dengan 17 Luka Tusukan, Sebelumnya Menulis Jalan Rusak dan Bertemu Wakil Bupati

suryamalang.com
Ilustrasi mayat - Seorang wartawan di Mamuju, Sulawesi Barat, ditemukan tewas mengenaskan dengan 17 luka tusuk di badan. Sebelum tewas, ia sempat menulis tentang jalan rusak, dan juga bertemu wakil bupati setempat dan anggota DPRD Sulawesi Barat. 

Hal ini dibuktikan dengan foto-foto pertemuan korban dengan para pejabat tersebut. (tribun-timur.com)

Artikel ini telah tayang di tribun-timur.com dengan judul Sebelum Tewas Dibunuh, Demas Laira Liput Jalan Desa Rusak

Petugas Kebersihan Nekat Mencuri TV LED di Dalam Gerbong Kereta

Messi Utarakan Soal Masa Depannya Kepada Ronald Koeman, Ragu Bertahan di Barcelona

Cek-cok di Hajatan Berbuntut Penusukan Hingga Tewas, Tersangka : Saya Hanya Emosi Sesaat

Berikut Daftar 9 Orang Bekas Pejabat Nonjob di Tegal dan Anggaran TPP yang Harus Dikembalikan

Sumber: Tribun Timur
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved