TOPIK
Berita Kajen
-
Fadia Arafiq meminta agar perwakilan PPDI Kabupaten Pekalongan hendaknya menjaga nama baik Kota Santri.
-
Kasus kematian ibu melahirkan dan bayi di Kabupaten Pekalongan masih tinggi. Hal ini menjadi perhatian serius Pemkab Pekalongan.
-
Jalan yang rusak tersebut merupakan ruas jalan di pegunungan yang menghubungkan Kecamatan Paninggaran dengan Kecamatan Kandangserang.
-
Bawaslu Kabupaten Pekalongan membuka seleksi pendaftaran Panwaslu tingkat desa di masing-masing kecamatan.
-
Dinas Sosial Kabupaten Pekalongan memastikan stok kebutuhan logistik untuk warga terdampak banjir di sejumlah desa aman.
-
Proses pengaspalan jalan di Dukuh Garungkidul, Garungwiyoro, Kecamatan Kandangserang, Kabupaten Pekalongan, sudah selesai namun rusak lagi.
-
Sebanyak 95 anggota panitia pemilihan kecamatan Pemilu 2024 di Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, dilantik di ballroom Hotel Grand Dian Pekalongan.
-
Diguyur hujan dengan intensitas tinggi sejak malam sekitar pukul 19.00 WIB, beberapa wilayah di Kajen, Kabupaten Pekalongan terendam banjir.
-
Selain di Kabupaten Pemalang dan Kota Pekalongan, banjir juga terjadi di Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah.
-
Guna mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan, Pemkab Pekalongan sudah siap siaga.
-
Sebanyak 410 personil gabungan, disiapkan untuk pengamanan libur Natal dan Tahun Baru 2023.
-
Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Pekalongan menargetkan peroleh tujuh kursi pada Pemilu 2024 nanti.
-
Pemkab Pekalongan memberikan perhatian terhadap pencegahan dan penanganan penderita anemia pada remaja putri di Kota Santri.
-
Kurang lebih 1.100 siswa SMK Ma'arif NU Kajen menyantap sarapan gizi yang seimbang bersama di lapangan sekolah setempat, Kamis (17/11/2022).
-
Bupati Pekalongan Fadia Arafiq merasa prihatin dengan kondisi SDN Karangjompo Kecamatan Tirto, Kabupaten Pekalongan, yang terkena banjir rob.
-
Selain meresmikan jalan, bupati juga meninjau normalisasi saluran atau drainase Desa Pacar, Kecamatan Tirto.
-
Bupati Pekalongan Fadia Arafiq meninjau sejumlah kantor milik Pemkab setempat yang rusak akibat terdampak musibah angin kencang.
-
Plafon gedung paripurna DPRD Kabupaten Pekalongan rusak akibat diterjang angin puting beliung, Minggu (6/11/2022).
-
Sebanyak 7 bangunan milik Pemkab Pekalongan rusak parah akibat diguyur hujan lebat disertai angin kencang atau puting beliung, Minggu (6/11/2022).
-
Angin puting beliung menerjang wilayah Kecamatan Karanganyar, dan Kecamatan Kajen, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, Minggu (6/11/2022).
-
Anggota Babinsa Kodim 0710 Pekalongan memasak untuk masyarakat kurang mampu di wilayah binaannya.
-
Dalam rangka meningkatkan kualitas layanan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) ke masyarakat, Pemerintah Kabupaten Pekalongan menggelar workshop BLUD.
-
Viral di media sosial mengenai ditemukannya anak kecil bernama Safira (8), di sekitar Kantor Kejari Kabupaten Pekalongan.
-
Meski belum ada temuan atau laporan kasus pasien yang terkait gagal ginjal akut, RSUD Kajen tetap melakukan langkah-langkah pencegahan.
-
57 anggota panwascam Kabupaten Pekalongan untuk pemilu serentak 2024 dilantik di Hotel Grand Dian Pekalongan, Kamis (27/10/2022).
-
Pelaku berhasil diamankan tim Resmob Polres Pekalongan pada Rabu (26/10/2022) sekitar pukul 08.30 WIB, di kost-kostan kekasihnya.
-
Korban harus dirawat secara intensif di RSI Pekajangan dan kendaraan milik korban Honda Scoopy berhasil dibawah kabur.
-
Sebuah bangunan SDN 2 Ponolawen, Kecamatan Kesesi, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, kondisinya sangat mengkhawatirkan.
-
Bupati Pekalongan Fadia Arafiq mengatakan, masalah sampah di Kabupaten Pekalongan masih merupakan PR besar bagi pemerintah dan masyarakat.
-
RSUD Kajen mengajukan survei simulasi (sursim) akreditasi dengan Lembaga Akreditasi Rumah Sakit Damar Husada Paripurna (LARSDHP).
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved