Berita Pekalongan
Andre Sebut Air Banjir di Sragi Pekalongan Cepat Naiknya
500 rumah, di enam dusun, yang berada di Desa Gebangkerep, Kecamatan Sragi, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah terendam banjir
Penulis: Indra Dwi Purnomo | Editor: muh radlis
TRIBUN PANTURA/INDRA DWI PURNOMO
Desa Gebangkerep, Kecamatan Sragi, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah yang terendam banjir
Ia menceritakan, di Desa Gebangkerep rumah yang terendam banjir itu ada 515 rumah.
"Banjir tahun ini lebih tinggi dibandingkan tahun lalu "
"Apabila, tanggul Sungai Winong ditinggikan mungkin tidak banjir separah ini.
Saya juga sudah sering mengusulkan peninggian tanggul tapi belum di acc oleh pemerintah daerah," imbuhnya.
Kemudian, untuk ketinggian air banjir sendiri di Desa Gebangkerep bervariasi dari 40 centimeter hingga 1 meter.
"Kami ingatkan kepada masyarakat dan perangkat desa, kalau curah hujan tinggi untuk siaga.
Kami juga keliling desa Malam-malam pun kami ingatkan.
Jadi kadus-kadus itu siaga," tambahnya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pantura/foto/bank/originals/Desa-Gebangkerep-Kecamatan-Sragi-Kabupaten-Pekalongan-Jawa.jpg)